Wednesday, December 5, 2012

Kuliah sambil bisnis, kenapa tidak???

Wah kayaknya asik tuh sambil kuliah sambil juga berbisnis, sudah dapat uang saku dari orang tua, dapat penghasilan sendiri lagi dari bisnis. Hal ini sebenarnya tidak terlalu sulit dilakukan asal kita memang punya kemauan untuk menjalankannya..

Mari kita kupas bersama Jejak Sang Cucu tips-tipsnya agar hal itu bisa mudah dilakukan, berikut tips-tipsnya.. : *cekidot
  1. Optimis. Dari sinilah kita akan mendapatkan arti makna yang sebenarnya dalam menjalankan apa yang kita jalani. kita yakin kalau kita akan menjadi seorang mahasiswa tetapi apa kita yakin kita akan bisa memenuhi kebutuhan perkuliahan kita dengan terus berharap tangan dari orang tua? (kenyataan)..hehe
    Jadi optimis aja dengan niat yang akan kita jalani. paling tidak dengan menjadinya diri kita sebagai mahasiswa kita harus berkreatifitas dalam mencari biaya perkulihan walau orang tua kita masih mampu.
  2. Manfaatkan peluang. Ilmu yang kita dapatkan dalam bangku perkuliahan juga sebenarnya adalah peluang. Contohnya : kita buka les atau apalah yang bisa menambah pemasukan kita buat kuliah. 
  3. Terserah orang mau ngomong apa. Terserah orang mau berkata apa tentang apa yang kita kerjakan, masalahnya bukan mustahil kalau mahasiswa sekarang lebih banyak gengsi dan bergaya dari pada benar-benar belajar. makanya banyak para wisuda yang bertitel sarjana menjadi seorang penggangguran.
  4. Jangan ada yang dikalahkan. Jangan ada pekerjaan yang menjadi satu prioritas utama kita, tetapi perkuliahan adalah satu unggulan demi mencari penambahan pemasukan buat biaya perkuliahan.

    Ya..mungkin itu aja tips dari Jejak Sang Cucu, semoga bermanfaat... ^_^

0 komentar:

Post a Comment

Thanks for reading! Sebagai pembaca yang baik berikanlah kritik,saran, dan komentar..

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More